Meja Konsul Minimalis California merupakan model meja konsul yang multifungsi bisa digunakan sebagai meja hiasan untuk ruangan sekaligus sebagai penyimpan barang penting milik anda. Salah satu ruangan yang cocok untuk ditempati meja konsul adalah ruang tamu dan juga ruang keluarga. Biasanya kalau ruang tamu sebagai hiasan ruangan sedangkan kalau untuk ruang keluarga dijadikan sebagai meja TV atau sebagai tempat bercermin.
Model meja konsul ini super minimalis dengan desain mencontoh model meja california yang mempunyai kesan klasik pada setiap lekukannya. Meja konsul california ini dibuat dari bahan kayu jati pilihan tentunya dengan kualitas yang memang sangat bagus sehingga menghasilkan produk yang benar-benar awet dan tahan lama.
Untuk warna finihsingnya, kami menggunakan jenis finishing melamin dengan warna natural sehingga tampak kayu jati yang unik seratnya.
Spesifikasi Meja Konsul Minimalis California
- Bahan Kayu Jati
- Size 160*45*85
- Finishing Natural